Yuk..kali ini kita belajar mendiagnosa hardware dari komputer yang
kemungkinan sepertinya ada bermasalah ,dan untuk itu mari perhatikan
tabel dibawah ini :
No
|
Penyebab
|
Solusi
|
1
|
karena
kekurangan Memory
|
- Cek kapasitas memory yang terpasang, untuk komputer
sekelas Intel Pentium 4 dengan OS Windows XP
- Aplikasi standar sebaiknya upgrade-lah memory
menjadi minimal 1 GB.
|
2
|
Karena terlalu
banyak program yang terinstall.
|
- Periksalah program apa saja yang terinstall
dikomputer dengan cara klik Add/Remove Program di Control Panel
- un-install program-program yang hanya menjadi
"accesories" tersebut.
|
3
|
karena
terlalu banyak startup programs dan service yang berjalan.
|
- Nonaktifkan startup program dan service yang
berjalan otomatis tersebut, masuklah ke "System Configuration
Utility" dengan cara ketik: msconfig pada menu run, kemudian pada tab
service dan startup lakukan uncheck terhadap aplikasi-aplikasi yang tidak
diperlukan.
- Untuk melihat aplikasi apa saja yang sedang
berjalan, kita bisa menggunakan tool Prosesexplorer. Dengan tool ini kita
dapat melihat dan menonaktifkan (kill) aplikasi apa saja yang tidak
diperlukan atau dicurigai sebagai virus.
|
4
|
karena
Temporary File yang sudah membengkak
|
- Untuk Windows Xp lokasi file tersebut ada
di:"C:\Documents and Settings\nama_user\Local Settings\Temp"
dan"C:\WINDOWS\Temp".
- delete-lah
file-file yang terdapat di kedua lokasi tersebut atau jalankan program Disk
CleanUp dengan cara klik start-run, ketik: "cleanmgr" lalu pilih
drive yang akan di-cleanup.
|
5
|
karena
terlalu banyak program yang berfungsi sebagai "security program"
|
- Jangan berlebihan menginstal program antivirus dan
firewall misalnya dengan menginstall
2-3 program antivirus sekaligus.
- yang terpenting adalah lakukan update, aktifkan
firewall dan gunakan antivirus yang tidak membebani komputer seperti misalnya
PCMAV Antivirus
- serta berhati-hatilah ketika menggunakan USB
Flashdisk / Memory Card.
|
6
|
karena
masalah pada hardisk
diantaranya
karena:
·
hardisk low space
·
hardisk yang terfragmentasi
·
hardisk yang sudah lama, sehingga rpm-nya menurun
·
hardisk error / bad sector
|
- Upgrade kapasitas hardisk dengan menambah atau ganti
hardisk
- Lakukan defragmenter pada hardisk secara berkala
- hindarkan hardisk dari debu, goncangan dan panas
berlebih.
- Perbaiki kerusakan pada hardisk dengan tool
checkdisk.
|
7
|
karena
adanya virus, malware atau spyware pada komputer.
|
- jalankan Windows Safe Mode,
- matikan fasilitas system restore
- gunakanlah program Virus Cleaner seperti misalnya
Norman Malware Cleaner untuk membersihkan virus atau malware tersebut
- Lakukan pula update pada sistem operasi.
|
8
|
karena
System Files ada yang corrupt atau bahkan hilang.
|
- Biasanya terjadi setelah komputer terinfeksi virus
- file-file yang terinfeksi tersebut terlanjur rusak
atau terdelete oleh antivirus.
- repair sistem operasi yang digunakan.
|
9
|
karena
masalah hardware overheat.
Bisa terjadi
pada :
hardisk,
vga card, processor atau cpu
|
|
10
|
karena
adanya masalah konektifitas pada jaringan / network
- bisa terjadi karena trafic jaringan yang tinggi,
- hub atau switch yang hang
- adanya virus yang mencoba masuk ke sistem komputer
kita
|
- Coba lepas dan pasangkan kembali konektor RJ45 pada
LAN Card
- atau Roset LAN,
- restart Switch / hub dan gunakan program Port
scanner untuk melihat packet data apa saja yang masuk dan keluar dari
komputer kita.
|
Semoga bermanfaat....
Sumber :
- New Windows Server Visual Studio SQL Server to Launch in February
- Antoine Leblond. "Readying Windows 8.1 for release (UPDATED)". Windows blog. .
- Vishal Gupta . "Windows 8.1 Releases to Manufacturing (RTM), General Availability on October 17th, 2013". AskVG.com.
- http://id.wikipedia.org dan berbagai sumber
Tidak ada komentar:
Posting Komentar